Pajak Orang Pribadi dan Orang Asing adalah sebuah buku praktis yang dirancang untuk membantu anda dalam menghitung, memperhitung, membayar dan melaporkan pajak penghasilan wajib pajak orang pribadi dan orang asing secara benar, lengkap dan jelas sesuai dengan keadaan yang sebenarnya dan selalu taat hukum.
- Langkah-langkah petunjuk pengisian Surat Pemberitahuan Pajak (SPT) Orang Pribadi dan Orang Asing (pengusaha, profesional, pegawai, expatriate, orang asing: (pegawai asing, pengusaha asing), konsultan, akuntan publk, investor, komisaris, pengurus, dokter, notaris, arsitek, appraisal, pengacara,
- Cara efektif untuk melakukan efisiensi pembayaran pajak secara legal.dan taat hukum
- Strategi terhindar dari beban pajak atau sanksi administrasi perpajakan yang tidak semestinya (tehindar dari pemborosan)
- Berbagai cara meriview pelaporan pajak orang pribadi dan orang asing tepat sasaran.
- Bagaimana tata kelola pajak orang pribadi dan asing sesuai hokum, efesiensi dan efektif
Ketiga penulis juga menyertakan contoh-contoh kasus, review perhitungan pajak wajib pajak orang pribadi dan orang asing agar anda memperoleh gambaran yang jelas mengenai berbagai praktek perhitungan dan pelaporan pajak orang pribadi secara praktis.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar